OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : JI02-EBAR April 2010 Vol 3 No 1
Judul : Konvergensi IFRS 2012 dan Implikasinya Terhadap Dunia Pendidikan Akuntansi di Indonesia
Pengarang : Ersa Tri Wahyuni
Penerbit dan Distribusi : Laboratorium Akuntansi FEUI p.38-45
Subjek : economics business & accounting review
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau/ Rak Jurnal
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 0
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
JI02-EBAR April 2010 Vol 3 No 1 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47579
 Abstrak
Roda konvergensi IFRS sedang bergulir kencang. Mereka yang tidak mampu mengikuti perkembangan standar akuntansi dalam dua tahun ke depan niscaya akan terlindas dan tertinggal oleh roda konvergensi tersebut. Tantangan besar menghadang dunia pendidikan akuntansi Indonesia untuk memastikan bahwa akuntan akademisi mampu mengikuti perkembangan standar akuntansi yang cepat. Tulisan ini menjelaskan tantangan yang dihadapi dunia pendidikan akuntansi di Indonesia dalam menghadapi konvergensi IFRS. Secara spesifik, tulisan ini juga mengajak para dosen akuntansi untuk mulai merubah proses pengajaran akuntansi keuangan menjadi principle-based sesuai dengan IFRS. Pada bagian akhir tulisan ini, penulis memberikan beberapa alternatif solusi bagi pendidikan tinggi akuntansi agar tidak tertinggal dalam perubahan.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox